China akan Permudah Investor Asing

0
399

batamtimes.co, Xinhua – Pemerintah China menyetujui peraturan baru untuk investor asing guna mempengaruhi perkembangan usaha Republik China.

‘persetujuan peraturan terbaru disetujui pada pertemuan sabtu yang lalu’, kata mentri Li Keqiang

kemudahan peraturan bagi investor asing adalah guna pengembangan teknologi kedepannya.

‘Ini adalah usaha pemerintah terhadap aturan dan kekuatan pendelegasian’ ujar Li sekali lagi.

dilansir dari China.org.cn peraturan baru tersebut diutamakan bagi daerah kawasan bebas di empat wilayah perdagangan bebas, Shanghai, Guangdong,Tianjin dan Fujian.

Tujuan kebijakan baru dibuat adalah agar investor asing tidak mendapatkan diskriminasi terhadap kebijakan yang dibuat bagi investor asing.Li berulang-ulang kali menegaskan dalam forum di New York, tentang kemudahan investasi di China

‘Kita berharap, China akan menjadi tujuan investasi dunia guna pertumbuhan ekonomi dan peralihan teknologi’ kata Li

peraturan tersebut akan mengurangi pengurusan menjadi tiga hari kerja yang sebelumnya 20 hari kerja, pengurangan pengurusan administrasi dapat ditekan samapai 95 %. Keputusan tersebut telah disetujui oleh Dewan Komite Rakyat China diawal september.

sumber : China.org.cn

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here