Laporan : Lantas Swardika
Wartawan Batam
batamtimes.co , Batam – Konsolidasi pengurus Dewan Pimpinan Daerah Ikatan Wartawan Online (DPW IWO ) Kepri yang sudah dilaksanakan sabtu (13/5/2017 )yang lalu , bertempat di Pusat infomasi haji (PIH)berjalan dengan sukses.Puluhan wartawan online yang ada di Kepri hadir.
Dalam rapat tersebut,beberapa agenda yang dibahas yaitu , penjelasan AD/ART IWO Kepri kemudian dilanjutkan dengan pembahasan program Kerja.
Selain itu,dibahas juga tentang recana pelantikan pengurus DPW IWO KEPRI untuk periode Tahun 2017-2022.
Dari pantauan www.batamtimes,acara rapat pengurus dihadiri dewan etik yang sudah di SK dengan nomor 013/PP-IWO/V/2017 dan sudah ditandatanggani IWO Pusat.
Adapun Dewan etik yang hadir Ketua dewan Etik Jhoni Pakun,Thomas AE ,Martohan dan beberapa pengurus lainya.
Pengurus IWO Kepri cukup serius memberikan beberapa masukan serta usulan-usulan seperti, kehadiran pengurus inti yang diusulkan untuk rapat berikutnya lebih banyak yang hadir.
Kemudian pengurus juga memberikan usulan, yaitu Evaluasi kembali kepengurusan dan verifikasi setiap anggota IWO,bagi pengurus yang tidak bersedia memegang mandat segera dikonfirmasi secepatnya.
Selanjutnya, pengurus juga memberikan masukan lainya seperti pelantikan tidak harus megah diutamakan persiapan yang matang, dan IWO Kepri harus bisa menciptakan SDM yang berkompeten.
Ketua IWO Kepri Rudiarjo pangaribuan mengatakan, seluruh pengurus IWO Kepri diharapkan perhatian dan kesunguhanya dalam membina organisasi yang besar seperti IWO.
“IWO adalah organisasi profesi wartawan yang sudah berdiri cukup tua Tahun 2012,sehingga organisasi ini sudah tersebar di seluruh provinsi,kabupaten dan kota yang ada di Indonesia.Dan kita pengurus yang diberikan mandat harus serius,itu dibuktikan dengan jumlah kehadiran pengurus,”katanya
Dikatakanya,wartawan dalam beberapa dekade belakangan ini sudah mulai mendapatkan tanggapan miring ,sehingga perlu di bina melalui wadah profesi seperti IWO.
“kedepan IWO akan memberikan pendidikan kompetensi wartawan (UKW) ,sehingga anggota IWO Kepri tidak diangap wartawan Liar,” ujarnya
Sementara itu,Anggota dewan Etik Thomas AE mengatakan, Cukup optimis jika IWO kedepan akan menjadi organisasi profesi wartawan yang cukup besar .
Lebih jauh dikatakan Thomas, Setelah dipelajari perkembangan IWO ternyata beberapa daerah Provinsi,kota dan Kabupaten sudah ada organisasi profesi tersebut.
“saat saya diajak dengan sekretaris IWO untuk bergabung saya masih berpikiran IWO hanya berada di lokal saja.Tapi ketika saya pelajari dan bergabung ternyata IWO sudah ada di beberapa provinsi,Kota dan kabupaten yang tersebar di seluruh Indonesia”kata Thomas dengan semangat.
Dalam rapat pengurus IWO Kepri yang berlangsung dari Pukul : 14.00 -18.30 WIB menghasilkan beberapa keputusan yaitu pertama, pelantikan Pengurus IWO Kepri dijadwalkan pada bulan Agustus 2017.
Kedua, keputusan hasil rapat pengurus Seminar Nasional ,ketiga UKW,dan terakhir Pengurus di IWO tidak bisa diganti karena SK sudah keluar tapi untuk penambahan anggota masih bisa.
Selain itu pengurs juga menjadwalkan pelantikan IWO Kepri yang dipilih pada Bulan Agustus 2017 mendatang dengan susunan panitia,
1. Ketua : Indra Dinan
2. Sekretaris : Hendro Riswono
3. Wakil Sekretaris : Erna Maliza
4. Bendahara : Ndoro
5. Seksi Pendanaan : Agus Budi Tambunan
Ini adalah SK Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW IWO ) Kepri
Lampiran SK. Pengurus Pusat IWO
No. 013 /PP-IWO/V/2017
STRUKTUR PENGURUS WILAYAH
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
IKATAN WARTAWAN ONLINE
MASA BAKTI TAHUN 2017 – 2022
Dewan Kode Etik Profesi
Ketua : Jonni Pakkun (Batamtimes.co)
Wakil Ketua : Adji Supit (Cnnindonesia.com)
Sekretaris : Amran Sihombing (Potretkepri.com)
Wakil Sekretaris : Ilhamsah Purba (Detiktipikornews.com)
Anggota
1. Sorimunggu Sirait (detikglobalnews.com)
2. Hendro Riswono (Kejoranews.com)
3. Dedi Bismar Sirait (Detikkeprinews.com)
4. Martohonan Sitorus (Potensinews.com)
5. Muhammad Amin (Sijorikepri.com)
6. Ahmad Taher (Kepriupdate.com)
7. Eflinaldo Udo (Liputankepri.com)
8. Thomas A.E (Mimbarpublik.com)
Pengurus
Ketua : Rudiarjo Pangaribuan (Swarakepri.com)
Wakil Ketua 1 : Jonner Sirait (Hmstimes.com)
Wakil Ketua 2 : Indra Dinan (Kritisnews.com)
Sekretaris : Budi Karya Utama (Batamtimes.co)
Wakil Sekretaris 1 : Roni Rumahorbo (Batamsatu.com)
Bendahara : Rusmadi (Sijorikepri.com)
Wakil Bendahara : Ndoro Ayu (Sijorikepri.com)
Bidang-bidang
I. Organisasi, Keanggotaan dan Kaderisasi
Ketua : Fahmi Rangkuti (Beritabatam.com)
Anggota
1. Faber Siregar (Gerbangnusa.com)
2. Arifin Pakpahan (Sorotkepri.com)
3. Alex (Benankmerah.co)
4. Ambok Akok (Sijoritoday.com)
5. Aman Bin Tarmizi (Melayupos.com)
6. Parulian Sipayung (Realitasnews.com)
7. Marihot Simamora (Kabarinvestigasi.co.id)
8. Andreas Pebrico (jurnalkepri.com)
9. Budi Arifin (lintaskepri.com)
II. Advokasi dan Pendampingan Hukum
Ketua : Jerry Fernandez (Rasio.co)
1. Malanton hutagalung (metrobatam.com)
2. Thamrin Pasaribu (jalurnews.com)
3. Alfred Pakpahan (Kepriaktual.com)
4. Dedi Yanto (pressmedia.co.id)
5. Gamal Purba (Faktaaktual.com)
6. Viktor Sihaloho (Arusutama.com)
7. Slamet Sitorus (Keprionline.co.id)
8. Munsyi Bagus Utama (Sijorikepri.com)
9. Roni Naingolan (Kepridays.com)
III. Pengembangan SDM
Ketua : Andri Arianto (Rasio.co)
Anggota
1. Iskandar Syah (Lintaskepri.com)
2. Muhammad Nasir Tahan (Marwahkepri.com)
3. Marihot Siregar (Amanatrakyat.com)
4. Niaga F Harianja (Deltakepri.co.id)
5. Posman Sipayung (Infokepri.com)
6. Ismail Siregar (Kwarta5.com)
7. Raden Tampubolon (Rilisnasional.co.id)
8. Jumadi Ismail (Kejoranews.com)
9. Imam Agus (puankepri.com)
IV. Hubungan Masyarakat dan Antar Lembaga
Ketua : Agus Budi (Dinamikakepri.com)
Anggota
1. Erwin Syahril (Kritisnews.com)
2. Siska (Swarakepri.com)
3. Novel Kartino (Gerbangkepri.co.id)
4. Taufik (Sijorikepri.com)
5. Juwono (Wartaindonesianews.com)
6. Ali Asar (Lidiknews.com)
7. Rasmadi (Terkininews.com)
8. Boy Halomoan Pasaribu (Jelajahkepri.com)
V. Usaha dan Kesejahteraan Anggota
Ketua : Irfan Lubis (Marwahkepri.com)
Anggota
1. Maman Supriyatna (Matakepri.com)
2. Nike Joncicilia (Batamtimesnews.com)
3. Romauli Sitompul (Kompasriau.com)
4. Syarifah Farida (Sijorikepri.com)
5. Yoan S Nugraha (Jantungmelayu.com)
6. Irwansyah (Batamtimes.co)
7. Lamhot Sipayung (Gerbanglingga.com)
8. Zubaidah (Siagaonline.com) (*)